Ular Sanca Kembang Diserahkan Oleh Dua Orang Pemuda Ternate

dua pemuda menyerahkan seekor ular sanca kembang
Seorang pemuda yang sedang menarik keluar seekor Ular Sanca Kembang untuk diserahkan kepada petugas SKW I Ternate – Balai KSDA Maluku. Foto : Dok. BKSDA Maluku

Rabu 30 September 2020 pukul 13.00 WIT, dua orang pemuda yang merupakan warga Kelurahan Kalumata menyerahkan 1 ekor Ular Sanca Kembang (Malayopython reticulatus) ke Kantor SKW I Ternate – BKSDA Maluku.

Satwa yang masuk dalam kelas reptil ini diterima oleh dokter hewan yang bertugas untuk dilakukan pemeriksaan dan kemudian diamankan di kandang. Satwa dengan panjang +/- 4m ini rencananya akan dilepasliarkan esok hari di Sidangoli – Halmahera Barat.

Sumber : Abas Hurasan, S.Hut – Kepala Seksi Konservasi Wilayah I

Baca juga BKSDA Maluku Laksanakan Bimtek Pendampingan Pemberdayaan Masyarakat

Ikuti kami di sosial media berikut : Facebook Fanpage | Twitter | YouTube | Instagram

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *